WISATA BUKU TK DHARMA WANITA KABUPATEN PONOROGO DI PESTA PONOROGO SEJUTA BUKU 2018

Uncategorized

Keceriaan anak – anak TK Dharma Wanita pada wisata buku 2018

PONOROGO – Semangat dan keceriaan siswa siswi TK Dharma Wanita Kabupaten Ponorogo memenuhi tempat diselenggarakannya pesta sejuta buku 2018 di gedung Apollo jalan aloon- aloon timur Ponorogo pada hari ini Sabtu, 03 Maret 2018 dalam rangka wisata buku, dalam kesempatan ini siswa diajak berkeliling melihat buku dan diperkenalkan dengan asiknya membaca buku yang di pandu oleh panitia kegiatan. Diharapkan dengan adanya kegiatan seperti ini anak – anak lebih mencintai buku sebagai sumber informasi dan pengetahuan dan dapat mendukung program Perpustakaan Daerah dalam kampanye gemar membaca.

Pelaksanaan wisata buku yang diselenggarakan oleh TK Dharma Wanita Kabupaten Ponorogo ini diharapkan dapat memberikan inspirasi bagi sekolah lain untuk mengadakan kegiatan sejenis guna meningkatkan minat dan budaya baca pada anak usia dini. [NVS]

You May Also Like..

Serunya Mengikuti Pelatihan Membuat Frozen Food di Perpustakaan Daerah Kabupaten Ponorogo

Ponorogo – Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kabupaten Ponorogo melalui Bidang Layanan Dan Informasi Perpustakaan dan Kearsipan, kembali menyelenggarakan kegiatan pelibatan masyarakat […]

Kabupaten Ponorogo Meraih Juara 1 Lomba Bertutur Bagi Siswa/Siswi SD/MI Tingkat Provinsi Jawa Timur Tahun 2023

Penampilan Rofi Peserta Lomba Bertutur Tingkat Provinsi dari Kabupaten Ponorogo Ponorogo – Kabupaten Ponorogo berhasil meraih Juara 1 Lomba Bertutur bagi […]

BIMBINGAN TEKNIS APLIKASI SRIKANDI DI WILAYAH PEMERINTAH KABUPATEN PONOROGO

Ponorogo – 25/07/23, Sebagai bagian dari Peraturan Presiden Nomor 95 Tahun 2018 tentang Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik dan Keputusan Menteri […]

3 Comments

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *